Saturday, 25 April 2009

KRL Tokyu Dari Masa ke Masa

KRL Tokyu Dari Masa ke Masa

Inilah koleksi KRL Tokyu. Berbagai gambar ada, dan hanya yang terbaik yang kami pilihkan Tokyu (Tokyo Kyuko Electric Railway Corp) adalah salah satu perusahaan pembuat KRL, dan juga operator KRL di Jepang. Sebagian KRLnya ada di Indonesia. Bila anda seorang maniak KRL, ini untuk anda, check this...

Tokyu seri 7000, nomor rangkaian 7044. Belum stanless stell apalagi pakai AC.


Seri 6000. Perhatikan kanji "Kaiso" (Not in Service) yang sepertinya terlihat ditempel di luar.
Rangkaian ini didesain di Amerika. Maklumlah berasa Amerika banget.


Set 7000. Perhatikan masih non-AC, single track, dan jadul


Rangkaian 7015F



Bukan nomor rangkaian yang mula-mula ditulis, tetapi nama perusahaan. Seri apa ini? Wakaranai


Seri 6000. Desainnya sangat berasa Amerika!


Seri 8000, nomor rangkaian 8002. Perhatikan, masih tanpa AC!


Seri 8000 siap berangkat dari stasiun... sinyal manual, belum otomatis


Another seri 7000


Masalah ganjal pintu bukan hanya monopoli Indonesia. Di KRL Tokyu seri 8000 (sekali lagi, belum ber-AC!) ini ada insiden ganjal-mengganjal. Tentunya dengan cara, yang lebih elit .

Tokyu 8006F. Masih tanpa AC, loh!


Tokyu 7903F, setelah instalasi AC. Tahun 1986


KRL Tokyu seri 8000, setelah melalui beberapa masa. Kini tidak lagi dipakai oleh Tokyu,
melainkan dijual ke perusahaan lain. Nasibnya seperti JR 101



Dan, masuklah ke Indonesia


Rangkaian Tokyu 8000 series. Kemungkinan gambar diambil tahun 90an.
Kini, rangkaian Tokyu 8000 series sudah tidak lagi digunakan di jalur Tokyu.



Tokyu 8590 series, pembuatannya sudah native menggunakan pendingin udara. Bukan AC tambahan layaknya KRL Tokyu seri 8000.


Seri 8500. Mulai seri 8632, KRL Tokyu sudah didesain dengan teknologi yang lebih mutakhir, dengan kendali semi-elektronis.


Tokyu lagi. Chuo-Rinkan line.


Tokyu 8537. Digunakan untuk loop line.



Seri 8500. Rangkaian 8618F di Indonesia.


8618F selagi masih di Jepang. Compare it.


8518F selagi di Jepang. KRL 8518F memiliki teknologi display elektrik yang telah eksis sejak generasi Tokyu 8509. Dan, 8518F memiliki teknologi semi-komputerisasi yang telah eksis sejak seri 8516.


8512F di Jepang. Dan,


Setelah di Indonesia!


1 comment: